Resep Siomay Paling Enak. Bocoran Dari Tukang Siomay Paling Populer Dikota Aku

Selamat pagi
Ini siomay favorit suami dan anak-anak di rumah. Sudah lama ngga bikin siomay, jadi kepingin bikin lagi.. Ini resep nya ya
Siomay ayam


Bahan 
  • - 700 gram daging ayam giling 
  • - 300 gran tepung sagu tani
  • - 1 buah labu Siam ukuran sedang, kukus haluskan
  • - 2 butir telur ayam
  • - 1 buah santan kara ukuran kecil
  • - 7 butir bawang merah dan 5 butir bawang putih haluskan
  • - daun bawang iris tipis 
  • - 1 sendok makan kecap ikan
  • - 1 sendok makan kecap asin
  • - garam secukupnya 
  • - lada secukupnya 
  • - Gula secukupnya
Cara :
  1. - campur semua bahan, 
  2. - bentuk dengan sendok atau bisa dengan cetakan tajam atau dibungkus kulit pangsit
  3. - bisa ditambah dengan tahu, pare dan kentang
  4. - kukus selama 20-30 menit

Bumbu kacang
  • -300 gram kacang tanah, goreng
  • - 3 butir kemiri sangrai
  • - 5 butir bawang merah 
  • - 5 butir bawang putih
  • - 1 sendok makan cuka atau air jeruk nipis
  • - cabe merah sesuai selera
  • - daun jeruk
  • - daun salam

Cara :
  1. - Goreng bawang merah, bawang putih dan cabe merah sampai sedikit layu
  2. - haluskan kemiri, bawang dan cabe
  3. -tumis hingga harum, masukkan daun jeruk dan daun salam
  4. - masukkan kacang tanah yang sudah di haluskan 
  5. - tambahkan air kira- kira 500 cc
  6. - tambahkan garam, gula merah dan gula pasir
  7. - masak hingga mengental dan keluar minyak
  8. Siap dinikmati

Selamat mencoba
Share:

No comments:

Post a Comment

Popular

Powered by Blogger.

Recent

Comment

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Label

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Sample Text

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipisicing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.