Resep Kue Sponge Bermotif Batik Melingkar

Kue Sponge Bermotif Batik Melingkar

Awalnya mencoba cari cari resep membuat kue yang beda dari yang lain. Akhirnya dapet juga nih dapet Resep kue bermotif batik. Langsung aja yuk bun ke TKP :)



By ; RISE CONG

Bahan I ( Adonan putih telur)
4 butir ~ Putih telur
60 gram ~ Gula pasir halus

Bahan II ( Adonan kuning telur)
4 butir ~ Kuning telur
80 gram ~ Susu cair
40 gram ~ Margarin
70 gram ~ Tepung untuk cake
10 gtam ~ Tepung jagung / corn Starch ( untuk kedua macam tepung ini , diayak terlebih dahulu)
1/2 sendok teh ~ Vanila Extract

Cara Membuat :
1. Tepung yang sudah diayak, masukkan ke dalam wadah, terus masukkan susu + mentega+ Vanilla Extract , aduk menggunakan spatula sampai rata, dan tidak ada gumpalan tepung.
2. Masukkan kuning telur secara bertahap,aduk rata. Setelah tercampur rata, sisihkan dulu.
3. Preheat / panaskan dulu oven dengan suhu 170C / 15 menit...
4. Kocok telur putih dan gula, gula juga dimasukkan secara bertahap (3 / 4 x)... Sampai kondisi telur putih kaku/ agak keras.
5. Ambil 1/3 adonan putih, campur ke adonan kuning, aduk rata perlahan, tapi jangan over Mix !
6. Setelah rata masukkan adonan putih kuning ke sisa adonan putih, aduk rata perlahan tapi jangan over Mix .
7. Untuk hiasan bunga, ambil sedikit adonan campur dengan sedikit bubuk cokelat, buat bintik melingkar diatas adonan, terus gunakan tusuk gigi atau tusuk sate tarik searah diatas bintik coklat .
8. Masukkan adonan ke loyang ( loyang sudah diolesi margarin dan tepung ) . Ketok loyang 2x supaya buih dalam adonan berkurang, terus panggang di oven dengan suhu 160 c /40 menit ( untuk lamanya pemanggangan bisa disesuaikan dengan kondisi oven masing - masing )

Note :
* Loyang yang saya pakai ada 2 macam, satu loyang bulat untuk adonan, satu loyang datar lebar, untuk mengisi air selama mengoven, biar Cake tidak kering . Loyang bulat saya Lapisi dengan aluminium foil, supaya air tidak masuk ke dalam adonan .

Selamat Mencoba ...
Semoga berhasil

Baca juga artikel ini : http://anekaresepkuedanmasakanenak.blogspot.com/2016/11/resep-bola-bola-singkong-cokelat-keju.html
Share:

No comments:

Post a Comment

Popular

Powered by Blogger.

Arsip Blog

Recent

Comment

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Label

Blog Archive

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Sample Text

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipisicing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.